Fakta Tentang Organ Jantung Yang Harus Anda Ketahui

 Fakta Tentang Organ Jantung Yang Harus Anda Ketahui 



Dalam tubuh manusia terdapat berbagai organ penyusun yang bekerja secara sinergis dalam segala proses kehidupan, seperti halnya otot yang menunjang tubuh dalam sistem pergerakan. Bukan hanya itu saja, otot yang terletak pada organ yang memiliki peranan penting untuk manusia yaitu jantung pun ikut berpartisipasi dalam fungsi organ itu sendiri. Nah, otot yang terletak di dekat jantung dan membantu menunjang kerja jantung adalah otot jantung. Apakah anda sudah tahu mengenai ciri-ciri otot jantung tersebut? anda yang saat ini masih duduk di bangku sekolah mungkin sudah paham mengenai hal tersebut.

Ketika anda sedang belajar ilmu biologi, tentu anda akan diajarkan mengenai macam-macam otot. Mulai dari pengertian otot polos otot lurik otot jantung hingga bentuk dan juga ciri dari masing-masing otot tersebut. Perlu untuk anda ketahui bahwa umumnya dalam tubuh manusia ada 3 macam otot yang diulas, yakni otot jantung otot polos dan juga otot lurik. Ketiga otot tersebut tentu memiliki fungsi dan tugas masing-masing dalam tubuh manusia. 

Tentu akan sangat bermanfaat jika anda mengetahui lebih detail terkait dengan jenis otot tersebut. Terlebih untuk salah satu mata pelajaran atau bahkan mata kuliah di tingkat pendidikan yang saat ini anda jalani.

Nah, untuk kali ini kita akan membahas lebih lanjut terkait dengan salah satu jenis otot dalam tubuh manusia khususnya mengenai ciri-ciri otot jantung. Jika anda salah satu orang yang tertarik dengan topic tersebut, silahkan simak uraiannya di bawah ini.
1.       Otot jantung bekerja di luar kesadaran atau di luar erintah otak. Namun, ternyata dipengaruhi oleh saraf otonom yang terdiri dari saraf simapatik dan saraf parasimpatik.
2.       Memiliki bentuk serabut lurik yang bercabang-cabang (hamir mirip dengan otot lurik)
3.       Jumlah inti sel satu atau banyak
4.       Intin sel otot jantung terletak di tengah serabut

Baca juga : Fakta tentang Organ Jantung Yang Harus Anda Ketahui 

Pada dasarnya jika diulas mengenai ketiga macam ciri otot-otot yang mempunyai keistimewaan dalam tubuh manusia, otot jantung memiliki bentuk dan struktur yang hampir sama dengan otot lurik tetapi dalam bekerja hampir menyerupai otot polos.

Itulah beberapa ciri-ciri otot jantung yang tentu berada di organ jantung. Mungkin uraian di atas akan sedikit membantu anda yang sedang belajar mengenai otot khususnya otot jantung atau mungkin anda yang sedang mengerjakan tugas mengenai otot jantung, baca  juga mengenai 12 kandungan buah ajaib untuk menjaga kesehatan organ jantung Anda

  

0 Response to "Fakta Tentang Organ Jantung Yang Harus Anda Ketahui "

Posting Komentar